RIDDLE INDONESIA #124
“KASUS KEMATIAN
GURU”
Seorang guru bahasa inggris ditemukan meninggal
di rumahnya dalam keadaan mati tertusuk. Dia meninggal di dapurnya sendiri
dimana seluruh anggota keluarga bersaksi bahwa mereka tidak melihat saat
pembunuhan terjadi
Sebelum meninggal, guru tersebut sempat meraih
sebuah bolpoin dan menggambar sesuatu di lantai. Polisi berasumsi bahwa ini
adalah pesan kematian korban yang dapat mengidentifikasi pelaku.
Polisi mewawancari 4 orang dari keluarga korban.
Yang pertama adalah Istrinya yang bernama
Suryani, dia bilang bahwa dia sedang turun dari lantai dua dan berniat memasak
saat dilihatnya sosok suami sudah tergeletak di lantai dapur. Dia yang menelfon
polisi.
Yang kedua adalah Cahya, anak perempuannya yang
mengatakan bahwa dirinya semalaman ada di rumah temannya dan mendapati polisi
sudah berdatangan saat dia pulang ke rumah.
Yang ketiga adalah Taizo, kerabat jauh keturunan
jepang yang kebetulan memang menginap di rumahnya semenjak kemarin.
Dan yang terakhir adalah anaknya Bayu, dia bilang
bahwa dia semalaman bermain PS di kamar.
Polisi masih mendalami kasus ini sembari mencoba
menentukan siapa yang bertanggung jawab.
Intinya, polisi yakin bahwa salah satu diantara
keempat orang itu pelakuknya, namun sampai detik ini belum tau yang mana.
Ham-sama
Kau Bisa
Memecahkannya? Jawab Di Kolom Komentar
Yth Pembaca,
Mohon jangan copas sembarangan artikel di blog ini, buatnya susah gan. Mengutip boleh, namun mohon sertakan sumber backlink ke blog ini. Terima Kasih
Mohon jangan copas sembarangan artikel di blog ini, buatnya susah gan. Mengutip boleh, namun mohon sertakan sumber backlink ke blog ini. Terima Kasih
clue yg ditinggalkan korban sblm meninggal gambar matahari beserta cahayanya. di antara 4 nama keluarga, cuma Bayu saja yg arti namanya tidak ada hubungannya dengan matahari. jadi pelakunya Bayu.
ReplyDeletesaya berubah pikiran. pelakunya Suryani. cluenya jelas gambar matahari.. alibi dia juga lemah.
DeleteJawabannya taizo karna keturunan jepang.. jepang dikenal dengan negri matahari terbit
DeleteMenurut saya Taizo
DeleteBayu pembunuhnya, dia gagal melatih garis keturunan uzumakinya dan berakhir membunuh ayahnya sendiri :')
ReplyDeleteNgga gitu T_T
DeleteSemuanya melambangkan maatahari ya...
ReplyDeleteAda cahya, Surya, dan juga Taizo...
Sebenernya si Bapak ini membuat clue except/ include ?
Jawabannya adalah suryani, Si istri korban. Karena korban mati dengan keadaan tertusuk. karena korban meninggal di dapurnya sendiri. Kemungkinan besar si istri memang sengaja membunuh suaminya karena hanya si istri yg ada di dapur pada saat itu. Lalu ia menelpon polisi sebagai alibi nya supaya tdk ketahuan
ReplyDeleteTambahan nihh, Kata lain selain matahari ialah SURYA, jadi sudah jelas Si istri yg membunuh korban/suaminya sendiri. kalau salah mohon maaf.
ReplyDeleteHalo halo, imma try answer hehe.
ReplyDeleteJadi gambar yang korban buat itu kan gambar matahari, dalam b. Inggris itu "Sun". Dalam kanji, sun itu tulisannya 太陽, dibaca "taiyou".
Dalam nama Taizo, ada similaritas pembacaan dengan pengucapan "taiyou", dan kanjinya pun mirip yaitu 太蔵 (sorry kalo salah ketik hehe). Nama Taizo sendiri sering dikaitkan dengan matahari di budaya Jepang.
Pelakunya adalah Taizo.
Si Bapak memergoki Istrinya dan Taizo sedang bercocok tanam. Akhirnya dia frustasi dan bundir di dapur.
ReplyDeleteOke, jadi pelakunya si Taizou. Karena dia yang paling erat hubungannya dengan matahari.
Istri nya kah? SUryaNi si bapak kan guru bahasa inggris kemungkinan dari nama si istri jika ryai dihilangkan menjadi SUN=matahari
ReplyDeletePelakunya ada 2. Cahya ama suryani. Taizo itu bhs jepang sdngkan korban guru bhs inggris jd taizo gak ada hubungannya. Cahya nusuk korban trus dia lari ke rumah temannya. Suryani turun dan melihat korban sudah meninggal dan hendak memasak bagian tubuh korban untuk santapan malam. Tetapi taizo memergokinya. Kemudian suryani menelepon polisi.
ReplyDeleteGuru bahasa inggris
ReplyDeleteMatahari = sun = son = anak laki-laki
Pelakunya bayu
Wait, what? Holdaminit. Ah sure....
DeleteGambar cahaya mataharinya ada 9 garis trus d tambah sama 1 lingkaran.. I I I I I I I I I 0. Klo d rangkai bisa jadi nama TAIZ0..
ReplyDeleteTpi ini cuman opini gw sih..😀
udah mati nyusahin pula.
ReplyDelete